Ganti Dudukan Kursi Roda Travelling

Kursi roda travelling ada yang berkualitas bagus. Dan ada juga murah kualitas rentan. Karena murah, jumlah penjualan unitnya meledak merajai pasar. 

Sebagai konsekuensinya, komponen ban terbelah atau patah, bukan karena pemakaian. Tapi karena kualitas bannya asal ngegelindibg saja. Sering penggantian bannya tipe itu itu lagi.

Niatnya murah, malah jadi boros. Belum lagi sparepart remnya yang mudah rusak. Dudukan juga gampang robek. Bukannya murah, malah jadinya jauh lebih mahal dari kursi roda kualitas bagus. 

Kualitas memang ada harganya. Kualitas buruk memang murah. Kelompok konsumen terbagi 2. Satu, sensitif terhadap harga. Dan, dua, sensitif kualitas. Biar mahal tetap dibeli. 

Konsultasikan kualitas jenis/tipe kursi roda, agar niatnya hemat, malah menjadi boros.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Service Kursi Roda Terdekat

Bengkel Kursi Roda Jakarta Selatan